Tuesday, May 30, 2017

Begini Penampakan Pohon Sahabi, Bagian dari Bukti Kenabian Muhammad SAW

Nabi Muhammad SAW hidup ribuan tahun lalu.

Saat ini, umat yang hidup di zaman Rasul semuanya sudah meninggal dunia termasuk para sahabat.

Namun rupanya ada sebuah pohon yang usianya sudah mencapai ribuan tahun.

Saat Rasulullah masih hidup, pohontersebut sudah ada.

Hingga saat ini keberadaan pohon tersebut rupanya tak berpindah.

Pohon itu kemudian dijuluki sebagai "the only living Sahabi" alias satu-satunya sahabat Nabi Muhammad yang masih hidup.

Pohon yang kemudian dikenal sebagai Pohon Sahabi itu tumbuh di tengah padang pasir gersang Yordania.

Diperkirakan usianya sudah mencapai lebih dari 1400 tahun.

Karena usianya yang panjang, bahkan bisa bertahan di tengah gersangnya padang pasir, pohon ini kemudian dianggap sebagai bukti kenabian Muhammad SAW.

No comments:

Post a Comment

Sejarah Masuknya Islam ke Indonesia

Menengok Fakta dan Sejarah Masuknya Islam ke Indonesia Tidak hanya di ranah dunia, di Indonesia sendiri, umat Muslim menempati posisi...